Disini saya akan menjabarkan cara-cara membuat Related Posts / Artikel Terkait di Bawah Postingan Blog. Caranya cukup mudah atau gampang-gampang susah sih, hehe...
susahnya karena kita harus teliti dalam mengedit html ini, jangan sampai salah, karena akan berpengaruh ke setingan yang lain, so kita harus membackup code-code nya, bisa di copy di notepad atau gedit (untuk ubuntu).
- Langkah pertama, Login di akun Blogger Anda, Klik Rancangan > Template > Edit HTML > centang Expand Template Widget, Lalu cari kode]]></b:skin>
- Tepat di atas kode itu, masukkan kode di bawah ini :
- Cari kode berikut ini <div class=’post-footer-line post-footer-line-1′> , lalu dibawahnya masukkan kode berikut :
- Kata Artikel Terkait yang berwarna merah, silakan Anda ganti jika mau menggantinya.
- Klik pratinjau, lalu save/simpan template.
Sumber : http://kakashitian.blogspot.com/2012/12/membuat-related-posts-artikel-terkait.html
Tidak ada komentar:
TULISKAN KOMENTAR ANDA DISINI...
» Berkomentarlah dengan bahasa yang baik dan sopan. CeCaRez Blog menerima semua kritik, saran, dan pertanyaan yang sesuai dengan ketentuan di atas. Apabila tidak sesuai, maka komentar tidak akan kami tanggapi dan bahkan dihapus jika melampaui batas kewajaran
Demikian atas kerjasamanya saya sampaikan terima kasih, Salam Blogger !